Mengatur Keuangan Usaha Menjelang Lebaran
Keuangan menjadi salah satu hal penting yang harus diperhatikan dalam dunia bisnis, terutama di Rulan Ramadhan ini. Pengeluaran untuk menyambut Hari Raya Lebaran tentunya akan merepotkan untuk para pelaku bisnis karena biaya yang tidak terduga. Untuk itu, para pelaku usaha harus mulai mempersiapkan dan merencanakannya dari sekarang agar lebih teratur.
Untuk itu, kita akan diskusi LIVE bersama Widya Yulianti dari Komunitas meNYALA @ruangmenyala. Kita akan berdiskusi mengenai bagaimana mengatur keuangan usaha yang teratur saat menjelang Lebaran. Silakan teman-teman ikutan diskusi dan ikutan live streamingnya. Dijamin banyak ilmu dan tips yang bisa kita dapatkan dari narasumber kita.
Event ini untuk umum dan gratis, loh.
Ikuti terus Instagram kami untuk mendapatkan link ke Youtube Live kami Minggu ini. Sampai jumpa hari Minggu!
#shestartsid #komunitasentrepreneurperempuan #perempuanpunyausaha #shestartstalk #webinarbisnis #rumahshestartsid #motivasibisnis #tipsusaha #tipsbisnis #bisniskecil #umkm #womenpreneur #umkmperempuan #wirausahaperempuan #dukungperempuan #KomunitasmeNYALA #ruangmenyala #Lebaran #keuangan #finansial #strategikeuangan #pelakuusaha